PERANCANGAN SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN BERBASIS WEB PADA PT PERMATA KARYA JASA JAKARTA

research
  • 09 Jul
  • 2018

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN BERBASIS WEB PADA PT PERMATA KARYA JASA JAKARTA


ABSTRAK


 


Riza Fahlapi (11160444), Perancangan Sistem Informasi Kepegawaian Berbasis Web Pada PT. Permata Karya Jasa Jakarta.


 


Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis dan desain sistem kepegawaian berbasis web pada PT. Permata Karya Jasa. Hal ini dibuat untuk memastikan kelengkapan dan kebenaran data kepegawaian dan memberikan kemudahan bagi pegawai dan Perusahaan untuk dapat melihat data kepegawaiannya sendiri. Metode ini menggunakan pengumpulan data, analisis (dengan survei, wawancara dan studi pustaka) dan desain (bentuk masukan, proses, laporan, dan database). Hasil dari penelitian ini adalah sistem kepegawaian berbasis web yang dapat digunakan oleh seluruh pegawai aktif selama 24 jam sehingga memudahkan pegawai yang di tempatkan dimana pun dan kapanpun untuk melihat data kepegawaianya. Kesimpulannya adalah sistem kepegawaian berbasis web memiliki fasilitas seperti halaman Perusahaan dan informasi data kepegawaian.


 


Kata Kunci : Kepegawaian, Perusahaan, Web


 


 


 


 


 


 


Unduhan

 

REFERENSI


DAFTAR PUSTAKA


Al Fatta, Hanif. 2007. Analisis & Perancangan Sistem Informasi, Yogyakarta:


Penerbit Andi.


 


Anhar.2010.Panduan Menguasai PHP dan MySQL Secara Otodidak. Jakarta: MediaKita


 


A. S., Rosa dan Shalahuddin, M. 2013. Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur


            Dan Berorientasi Objek. Informatika.Bandung.


 


Gata, Windu dan Gata, Grace (2013). Sukses membangun Aplikasi Penjualan dengan Java. Jakarta : Elek Media Komputindo


 


Kustiyahningsih, Yeni dan Anamisa, Devie Rosa, 2011. Pemograman Basis Data


Berbasis Web Menggunakan PHP & MySQL.Graha Ilmu : Yogyakarta.


 


Mustakini. 2009. Sistem Informasi Teknologi. Yogyakarta: Andi Offset


 


Nugroho, Adi.2010. Rekayasa Perangkat Lunak Berbasis Objek dengan Metode  USDP.Yogyakarta: Andi Offset


 


Pressman, Roger S. .(2010). Software Engineering : A Practicioner's Approach, 7th Edition. New York : McGraw-Hill Inc


 


Saputra, Agus, Feni Agustin, CV ASFA Solusion. 2013 “Menyelesaikan Website 12 Juta Secara Proesional”.Jakarta: PT Alex Media Komutindo.


 


Simarmata, Janner. 2010. Rekayasa Web.Yogyakarta: Andi Offset


 


Sommerville, Ian. 2011. Software Engineering (Rekayasa Perangkat Lunak).


Jakarta: Erlangga.


 


Widyatmoko, Wahyu.2015.Pembuatan Sistem Informasi Manajemen Kepegawaian Berbasis Web Pada Waroeng SS Yogyakarta 01 Desember 2015. http://repository.amikom.ac.id/files/Publikasi_14.22.1568.pdf