Dina Lestari(11212834), Analisis Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Distributor Dengan Metode Analitycal Hierarchy Process
Pemilihan distributor merupakan salah satu hal yang penting dalam aktivitas pengiriman produk untuk ke beberapa area. Pemilihan distributor merupakan masalah yang dapat mempengaruhi kinerja perusahaan. Salah satu metode yang dapat digunakan dalam pemilihan distributor ialah metode AHP Analytical Hierarchy Process. Penelitian ini dilakukan di sebuah perusahaan F&B PT A dimana peran distributor sangat penting pada perusahaan ini guna mempermudah dalam alokasi produk produk ke berbagai daerah atau area. Penelitian ini menggunakan metode AHP dengan dibantu oleh software Ms Excel. Berdasarkan dari hasil penelitian ini saran yang dapat diberikan adalah jika perusahaan akan mengembangkan sebuah produk dapat menjalin hubungan yang baik oleh distributor. Dengan adanya hubungan pada distributor ini maka perusahaan dapat dengan mudah mengalokasikan produk produk mereka. Dari hasil penelitian tingkat kepentingan kriteria dalam pemilihan distributor menghasilkan skala prioritas atau bobot sebagai berikut: prioritas I distributor A (0.965), prioritas II distributor B (0.872), prioritas III C (0.864), prioritas IV distributor D (0.761). Perusahaan diutamakan memilih distributor A karena memiliki nilai keseluruhan yang tinggi.
11212834_Dina Lestari
[1] A. Faridatunniswah, “Metode Penelitian,” J. Pendidik., vol. 1, p.22, 2018.
[2] K. Makkasau, “Use of Analytic Hierarchy Process (Ahp) Methods in Determining the Priority of Health Programs (Case Study of Health Promotion Program),” J@TI Undip, vol. VII, no. 2, pp. 105–112, 2012, doi: USE OF ANALYTIC HIERARCHY PROCESS (AHP) METHODS IN DETERMINING THE PRIORITY OF HEALTH PROGRAMS (CASE STUDY OF HEALTH PROMOTION PROGRAM).
[3] A. Harahap, M. Mesran, S. Ramadhan, and F. T. Waruwu, “SistemPendukung Keputusan Pemilihan Tenaga Ahli Pada Dinas Kominfo Kabupaten Deli Serdang Menerapkan Metode Vikor,” KOMIK (Konferensi Nas. Teknol. Inf. dan Komputer), vol. 2, no. 1,pp. 397 402, 2018, doi: 10.30865/komik.v2i1.965.
[4] M. I. A. Siregar, D. Mallisza, W. Yahyan, and H. S. Hadi, “SistemPendukung Keputusan Penerimaan Pegawai pada Universitas Ekasakti Menggunakan Metode AHP,” Indones. J. Comput. Sci., vol. 8, no. 1, pp. 45–54, 2019, doi: 10.33022/ijcs.v8i1.157.
[5] Jadiaman Parhusip, “Penerapan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP) Pada Desain Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Calon Penerima Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) DiKota Palangka Raya,” J. Teknol. Inf. J. Keilmuan dan Apl. Bid. Tek. Inform., vol. 13, no. 2, pp. 18–29, 2019, doi: 10.47111/jti.v13i2.251.
[6] Y. Irawan, “Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Penerimaan Beasiswa Berbasis Web Sma Islam Darul Huda Menggunakan Metode Analytical Hierarchy Process (Ahp),” J. Ilmu Komput., vol. 7, no. 1, pp. 1–6, 2018, doi: 10.33060/jik/2018/vol7.iss1.74.
[7] V. F. Dr. Vladimir, “済無No Title No Title No Title,” Gastron.ecuatoriana y Tur. local., vol. 1, no. 69, pp. 5–24, 1967.
[8] F. Sarah, D. Devianto, and B. Ginting, “Pemilihan Distributor OlehCv. Sinar Matahari Pariaman Menggunakan Metode Analytical Hierarchy Process Dan Goal Programming,” J. Mat. UNAND, vol. 6, no. 4, p. 64, 2017, doi: 10.25077/jmu.6.4.64-71.2017.
[9] T. H. Putro, I. Setiadi, and E. Sulistyaniningsih, “Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Distributor Dengan Analytical Hierarchy Process Pada Toko Hijabkumurah,” Semnas Ristek (Seminar Nas. Ris. dan Inov. Teknol., vol. 6, no. 1, pp. 441–447,2022, doi: 10.30998/semnasristek.v6i1.5748.
[10] M. Ningtyas, “Penerapan Metode Laba Kotor Unt,” Metod.Penelit., pp. 32–41, 20014.
[11] S. OKTYANINOOR, “Analisis Penanganan Bagasi Terhadap Kepuasan Penumpang Maskapai Garuda Indonesia Pt. GapuraAngkasa Di Yogyakarta International Airport,” Skripsi STT Kedirgant. Yogyakarta, pp. 34–50, 2021.
[12] M. D. Cookson and P. M. R. Stirk, “済無No Title No Title NoTitle,” pp. 44–65, 2019.
[13] H. N. H. Shega, R. Rahmawati, and H. Yasin, “Penentuan Faktor Prioritas Mahasiswa Dalam Memilih Telepon Seluler Merk Blackberry dengan Fuzzy AHP,” J. Gaussian, vol. 1, no. 1, pp. 73–82, 2012.