APLIKASI LAPORAN KEUANGAN (SIPORAN) BERBASIS WEB PADA YAYASAN PONDOK YATIM MAKTABUL FATAA KARAWANG

research
  • 10 Jul
  • 2023

APLIKASI LAPORAN KEUANGAN (SIPORAN) BERBASIS WEB PADA YAYASAN PONDOK YATIM MAKTABUL FATAA KARAWANG

Yayasan Pondok Yatim Maktabul Fataa Karawang merupakan lembaga masyarakat yang menampung anak yatim piatu untuk mendapatkan pendidikan, bimbingan dan bantuan hukum. Yayasan Pondok Yatim Maktabul Fataa Karawang memiliki beberapa permasalahan yang diantaranya pada pencatatan uang donasi pemasukan dan pengeluaran masih menggunakan buku, belum memiliki media untuk mendokumentasi setiap kegiatan yang dilakukan sehingga masyarakat luar cikampek tidak bisa mengetahui kegiatan apa saja yang telah di lakukan pada yayasan tersebut. Pada penelitian ini akan dilakukan penerapan sistem dari permasalahan yang terjadi di Yayasan Pondok Yatim Maktabul Fataa Karawang dengan membuat website yang didalamnya memuat pengisian laporan kas masuk dan keluar, mengelola data anak asuh, dan membuat dokumentasi mengenai kegiatan yang telah atau akan dialakukan agar setiap masyarakat atau donatur dapat melihat segala hal apasaja yang telah dilakukan dan berjalan di Yayasan Pondok Yatim Maktabul Fataa Karawang

Unduhan

 

REFERENSI

[1] E. Yusriyanah and I. Prihandi, "Aplikasi E-Commerce Petshop Berbasis Web Dengan Metode Incremental (Studi Kasus Puri Vet Kembangan)," JUSIBI - (JURNAL SISTEM INFORMASI DAN E-BISNIS), vol. Volume 1, no. 3, pp. 67-73, 2019.

[2] H. Pratiwi, Buku Ajar : Sistem Pakar, Kuningan: Goresan Pena, 2019.

[3] E. Suprihadi, Sistem Informasi Bisnis - Dunia versi 4.0, Yogyakarta: ANDI OFFSET, 2020.

[4] M. Hasbiyalloh and D. A. Jakaria, "APLIKASI PENJUALAN BARANGPERLENGKAPAN HAND PHONE DI ZILDAN CELL SINGAPARNA KABUPATEN TASIKMALAYA," JUMANTAKA, pp. 61-70, 2018.

[5] E. Y. Anggraeni, PENGANTAR SISTEM INFORMASI, Yogyakarta: CV.
ANDI OFFSET, 2017.

[6] "JDIH BPK RI DATABASE PERATURAN," 31 Oktober 2016. [Online]. Available: https://peraturan.bpk.go.id/Home/Details/5768/pp-no-47-tahun-2016.

[7] K. Harianto, H. Pratiwi and Y. Suhariyadi, SISTEM MONITORING LULUSAN PERGURUAN TINGGI DALAM MEMASUKI DUNIA KERJA MENGGUNAKAN TRACER STUDY, Surabaya: Media Sahabat Cendikia, 2019.

[8] J. Enterprise, PHP KOMPLET, Jakarta: PT ELEX MEDIA KOMPUTINDO, 2017.

[9] V. Siahaan and R. H. Sianipar, JAVA SCRIPT : Dari A Sampai Z, Yogyakarta: Sparta Publisher, 2018.

[10] J. Enterprise, Javascript untuk pemula, Jakarta: Elex Media Komputindo, 2021

[11] U. G. Salamah, Tutorial Cascading Style Sheets (CSS), Bandung: CV. Media Sains Indonesia, 2021.

[12] R. Hidayat, "APLIKASI PENJUALAN JAM TANGAN SECARA ONLINE STUDI KASUS : TOKO JAMBORE SHOP," Jurnal Teknik Komputer, pp. 90-96, 2017.

[13] I. G. S. Rahayuda, "IMPLEMENTASI TEKNOLOGI INFORMASI UNTUK MENGEMBANGKAN E-GOVERMENT MENGGUNAKAN FRAMEWORK LARAVEL," Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Multimedia, pp. 2.4-7- 2.4-12, 2017.

[14] Henderi, U. Rahardja and E. Rahwanto, UML POWERED DESIGN SYSTEM USING VISUAL PARADIGM, Malang: CV. Literasi Nusantara Abadi, 2021.

[15] S. Mulyani, Metode Analisis dan Perancangan Sistem, Bandung: Abdi Sistematika, 2016.

[16] I. Sumirat and D. A. Jakaria, "APLIKASI PENGOLAHAN DATA STOK MOBIL PADA DEALER XYZ DI TASIKMALAYA," JUMANTAKA Vol 1 No. 1 (2018) PISSN: 2613–9138 – EISSN: 2613–9146, pp. 91-100, 2018.

[17] M. A. Syahidan, W. Agus, A. Zaenal dan I. M. Jon, “SISTEM INFORMASI BERBASIS WEB UNTUK PENGELOLAAN PENERIMA DANA ZAKAT, INFAQ DAN SEDEKAH”, Jurnal TEKNOKOMPAK, Vol. 13, No. 2, 2019, 31-34. P-ISSN 1412-9663, E-ISSN 2656-3525

[18] M. Sri, S. D. Dharmawan dan W. Heni, “SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN SEDEKAH, INFAQ, DAN DANA BANTUAN (SINBAN) MENGGUNAKAN FRAMEWORK CODEIGNITER”, JURNAL KHATULISTIWA INFORMATIKA VOL. IX, NO. 1 JUNI 2021 p-ISSN: 2339-1928 e-ISSN: 2579-633X Halaman : 51- 58

[19] I. Fintri dan G. W. Abdullah, “Sistem Informasi Pengelolaan Zakat Profesi pada Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Bogor”, Jurnal Sistem dan Teknologi Informasi JustIN p-ISSN : 2460-3562 / e-ISSN : 2620-8989

[20] S. Nilda dan S. Andang, “IMPLEMENTASI TEKNOLOGI INFORMASI BERBASIS WEB DI BADAN AMIL ZAKAT NASIONAL (BAZNAS)”, Journal of Economic, Business and Accounting Volume 3 Nomor 2, Juni 2020 e-ISSN : 2597-5234

[21] R. S. Abdul dan O. S. Wa, “MANAJEMEN ZAKAT BERBASIS SISTEM INFORMASI PADA BADAN AMIL ZAKAT NASIONAL (BAZNAS) KOTA BAUBAU”, Jurnal Informatika, Volume 8, No.1, Juni 2019 ISSN Online 2528-0090