Implementasi Odoo Pada Industri Rumah Tangga Studi Kasus Pada “Kopi Karir”

research
  • 18 Dec
  • 2020

Implementasi Odoo Pada Industri Rumah Tangga Studi Kasus Pada “Kopi Karir”

Jurnal ini membahas mengenai implementasi sistem ERP berbasis open source pada industri UMKM. Dipilihnya sektor UMKM dalam penelitian ini dikarenakan sektor UMKM sampai saat ini masih menjadi penyumbang terbesar pertumbuhan ekonomi di Indonesia, namun sayangnya sektor ini pada kenyataannya masih sangat sedikit sekali dalam operasional sehari-harinya menggunaan sistem berbasis ERP. Metode penelitian dalam jurnal ini menggunakan tiga tahap, yakni: tahap identifikasi masalah, tahap analisis kebutuhan modul, dan tahap instalasi dan implementasi. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahawa modul-modul yang diimplementasikan sangat cocok untuk kegiatan operasional Kopi Karir.

Unduhan

 

REFERENSI

[1] liputan6.com, (2018) UMKM Sumbang 60 Persen ke Pertumbuhan Ekonomi Nasional, https://www.liputan6.com/bisnis/read/35810 67/umkm-sumbang-60-persen-kepertumbuhan-ekonomi-nasional 

[2] Dahlia Irawati, (2015). UMKM Diharapkan Kembali Jadi Penyelamat EKonomi RI Seperti Saat Krisis „98. Diambil 18 April 2018. https://ekonomi.kompas.com/read/2015/08/ 23/130523426/UMKM.Diharapkan.Kembali. Jadi.Penyelamat.EKonomi.RI.Seperti.Saat. Krisis.98

[3] Fitri Anggarsari, (2018), Bisnis dan Teknologi Informasi, Apa Hubungannya?, Sumber: https://zahiraccounting.com/id/blog/bisnisdan-teknologi-informasi-apa-hubungannya/

[4] Laudon, C, Kenneth and Laudon, P, Jane (2012) Management Information Systems Managing The Digital Firm Twelfth Edition, Pearson Education, New Jersey Luthans, Fred, (2009)

[5] Turban, Efraim, and Volonino, Linda, (2011) Information Technology for Management, Improving Strategic and Operational Performance, John Wiley & Sons INC, USA

[6] [21-12-2017] Enterprise Resource Planning System Definition And Component, 2017, https://sis.binus.ac.id/2016/10/06/enterpriseresource-planning-system-definition-andcomponent/

[7] [03-05-2020] Arsitektur dari OpenERP, https://doc.odoo.com/6.0/id/book/1/1_1_Inst _Config/1_1_Inst_Config_architecture/

[8] Zulkarnain, Ais, (2012) Ilmu Menjual Pendekatan Teoritis dan Kecakapan Menjual, Graha Ilmu, Yogyakarta

[9] Setyaningsih Sri Utami, Pengaruh Teknologi Informasi Dalam Perkembangan Bisnis, Jurnal Akuntansi dan Sistem Teknologi Informasi Universitas Slamet Riyadi Surakarta, 2010