Perancangan Sistem Informasi Pencatatan Sumbangan Pembinaan Pendidikan pada Sekolah

research
  • 09 Oct
  • 2020

Perancangan Sistem Informasi Pencatatan Sumbangan Pembinaan Pendidikan pada Sekolah

Perkembangan Teknologi informasi berperan penting dalam berjalannya kegiatan operasional. Hal ini menuntut para pengembang aplikasi untuk menciptakan suatu perangkat lunak di dalam komputer agar mempermudah pekerjaan manusia. Dibidang pendidikan semakin banyak yang menggunakan teknologi untuk membantu proses kegiatan belajar mengajar, mengelola keuangan, serta data peserta didik. Sistem komputerisasi merupakan salah satu cara dalam pengembangan teknologi yang memungkinkan pengguna dapat bekerja dengan lebih cepat, tepat dan akurat. Dengan terkomputerisasinya sistem yang ada di sekolah, diharapkan dapat memberikan banyak manfaat, diantaranya data lebih sedikit dan aman, karena data dapat tersimpan dalam media penyimpanan, proses pencatatan data langsung bisa di masukkan ke dalam komputer, dan pembuatan laporan akan lebih cepat.

Unduhan

  • PEER REVIEW Jurnal 4 New.pdf

    Peer Review Jurnal

    •   diunduh 256x | Ukuran 245 KB
  • Jurnal 4 New.pdf

    Jurnal JSI-Perancangan Sistem Informasi Pencatatan

    •   diunduh 525x | Ukuran 1,288 KB

 

REFERENSI

[1] Ladjmudin, Bin Albahra. Analisa dan Desain informasi. Yogyakarta: Andi. 2014.

[2] Junaedi, Fajar EP.Algoritma dan Pemrograman. Jakarta: Salemba Infotek. 2007.

[3] Madcoms. Microsoft Visual Basic 6.0 dan Crystal Report 2008. Yogyakarta : Andi. 2010.

[4] Mustakini, Jogiyanto H. Analisis dan Desain Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi. 2014.

[5] Pahlevi, Said Mirza. Tujuh Langkah Praktis Pembangunan Basis Data Jakarta :PT Elex Media Komputindo. 2013.
 
[6] Putriyandari, Rofily. Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi Penggajian Terhadap Efektivitas Struktur Pengendalian Intern Pada Dinas Perkebunan Provinsi Jawa Barat. Jakarta:Jurnal Ecodemika. Vol. II, No. 2 229-240. 2014.

[7] Shelly, Gary B., dan Misty E. Vermaat. Menjelajah Dunia Komputer – Hidup dalam Era Digital (Ed. 15). Jakarta: Salemba
Infotek. 2015.

[8] Sjukani, Moh. ALGORITMA (Algoritma & Struktur Data) dengan C, C++, dan Java.Jakarta: Mitra Wacana Media. 2009.

[9] Sukamto, Rosa Ariani dan Muhammad Shalahuddin. Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur dan Berorientasi Objek. Bandung:
Informatika. 2013.

[10] Sutanta, Edhy. Basis Data dalam Tinjauan Konseptual. Yogyakarta: Andi. 2011.