Penerimaan siswa baru merupakan salah satu proses sistem berjalan pada instansi pendidikan seperti sekolah untuk menyaring calon siswa sesuai kriteria yang ditentukan sekolah. Proses penerimaan siswa baru dilakukan dari tahap pendaftaran, wawancara, tes seleksi, dan terakhir proses penerimaan. Dalam penelitian pada penerimaan siswa baru Nassa School yang selama ini dilakukan secara manual dan terkomputerisasi tetapi menggunakan google drive sehingga memungkinan kekurangan data, atau terjadi kesalahan dalam penambah data. Rumusan masalah dari penelitian ini adalah bagaimana membuat sistem informasi penerimaan siswa baru nassa school berbasis web. Metode penelitian yang digunakan adalah Wawancara, observasi, analisis, perancangan, uji coba dan implementasi. Sistem informasi penerimaan siswa baru ini dibangun dengan bahasa pemrograman PHP serta memanfaatkan database MySQL sebagai database server. Hasil dari penelitian ini adalah sistem informasi penerimaan siswa baru berbasis web yang memiliki kemampuan memberikan kemudahan bagi panitia PSB dalam mengelola data dan memudahkan orang tua calon siswa baru untuk mendaftaran anaknya ke Nassa School.
11182683 - NONI PERMARI
[1] F. S. Lantoro, “Sistem Informasi Pendaftaran Siswa Baru Smk Al Huda Kota Kediri Berbasis Web,” Sist. Inf. Pendaftaran Siswa Baru Smk Al Huda Kota Kediri Berbas. Web Syst., vol. 02, no. 07, pp. 1–9, 2018.
[2] Irwanto, “Perancangan Sistem Informasi Sekolah Kejuruan dengan Menggunakan Metode Waterfall,” vol. 12, no. 1, p. 6, 2021.
[3] Y. Handrianto and B. Sanjaya, “Model Waterfall Dalam Rancang Bangun Sistem Informasi Pemesanan Produk Dan Outlet Berbasis Web,” J. Inov. Inform., vol. 5, no. 2, pp. 153–160, 2020, doi: 10.51170/jii.v5i2.66.
[4] A. M. Pramestyarani, “Sistem Informasi Manajemen Pengantar Sistem Informasi,” no. July, pp. 0–17, 2020.
[5] M. Sitinjak Daniel Dido Jantce TJ and J. Suwita, “Analisa Dan Perancangan Sistem Informasi Administrasi Kursus Bahasa Inggris Pada Intensive English Course Di Ciledug Tangerang,” Ipsikom, vol. 8, no. 1, pp. 1–19, 2020.
[6] A. Nurseptaji, “Implementasi Metode Waterfall Pada Perancangan Sistem Informasi Perpustakaan,” J. Dialekt. Inform., vol. 1, no. 2, pp. 49–57, 2021, doi: 10.24176/detika.v1i2.6101.
[7] N. D. Arizona, “Aplikasi Pengolahan Data Anggaran Pendapatan Dan Belanja Desa (APBDES) Pada Kantor Desa Bakau Kecamatan Jawai Berbasis Web,” Cybernetics, vol. 1, no. 02, p. 105, 2017, doi: 10.29406/cbn.v1i02.745.
[8] Reni Maharani & Mustar Aman, “Sistem Informasi Nilai Siswa Berbasis Web Pada Sma Negeri 19 Kab. Tangerang,” vol. 5, no. 2, 2017.
[9] S. Julianto and S. Setiawan, “Perancangan Sistem Informasi Pemesanan Tiket Bus Pada Po. Handoyo Berbasis Online,” Simatupang, Julianto Sianturi, Setiawan, vol. 3, no. 2, pp. 11–25, 2019, [Online]. Available: https://journal.amikmahaputra.ac.id/index.php/JIT/article/view/56/48.
[10] I. Wahyudi, S. Bahri, and P. Handayani, “Aplikasi Pembelajaran Pengenalan Budaya Indonesia,” vol. V, no. 1, pp. 135–138, 2019, doi: 10.31294/jtk.v4i2.
[11] F. Dwi Ratna Sari and A. Suryana, “Perancangan Sistem Informasi Infentaris Sparepart Handphone Berbasis Php Dan Mysql Di Planet Phone,” J. E-Komtek, vol. 3, no. 1, pp. 49–61, 2019, doi: 10.37339/e komtek.v3i1.130.
[12] P. A. Sucipto and D. Gustina, “Sistem Peminjaman Buku Berbasis Web pada Perpustakaan SMPS Attaqwa 02 Tarumajaya Bekasi,” vol. 2, no. 2, pp. 8–16, 2018.
[13] S. Tamarawati, “Aplikasi Sistem Informasi Pengolahan Data Administrasi Pada Klinik Mitra Sehat Jakarta Selatan Berbasis Java,” J. Fasilkom, vol. 10, no. 3, pp. 261–266, 2020, doi: 10.37859/jf.v10i3.2269.
[14] D. Sukrianto, “Penerapan Teknologi Barcode pada Pengolahan Data Pembayaran Sumbangan Pembinaan Pendidikan ( SPP ),” Intra-Tech, vol. 1, no. 2, pp. 18–27, 2017.
[15] A. Oktaviani, D. Sarkawi, and A. Priadi, “PERANCANGAN APLIKASI PENJUALAN DENGAN METODE WATERFALLPADAKOPERASI KARYAWAN RSUD PASAR REBO,” J. PETIR, vol. 11, no. 1, pp. 9–24, 2018.
[16] I. H. GManurung, “Sistem Informasi Lembaga Kursus Dan Pelatihan (LKP) City Com Berbasis Web Menggunakan Php Dan Mysql,” J. Mahajana Inf., vol. 4, no. 1, pp. 42–50, 2019, [Online]. Available:
http://114.7.97.221/index.php/7/article/view/726.
[17] Nirsal, Rusmala, and Syafriadi, “Desain Dan Implementasi Sistem Pembelajaran Berbasis E-Learning Pada Sekolah Menengah Pertama Negeri 1 Pakue Tengah,” J. Ilm. d’Computare, vol. 10, pp. 30–37, 2020, [Online]. Available: http://www.elsevier.com/locate/scp.
[18] T. Torres, “APLIKASI PLUGIN TRANSFER DOMAIN DI PT BEON INTERMEDIA,” vol. 8, no. 1, p. 111, 2017.
[19] Sarwindah, “Sistem Pendaftaran Siswa Baru Pada SMP N 1 Kelapa Berbasis Web,” vol. 07, no. September, pp