LEMBAR HASIL PENILAIAN SEJAWAT SEBIDANG ATAU PEER REVIEW KARYA ILMIAH : JURNAL ILMIAH Implementasi Algoritma Apriori Pada Penjualan Selang Hydroulic

research
  • 20 Feb
  • 2021

LEMBAR HASIL PENILAIAN SEJAWAT SEBIDANG ATAU PEER REVIEW KARYA ILMIAH : JURNAL ILMIAH Implementasi Algoritma Apriori Pada Penjualan Selang Hydroulic

Data Mining digunakan untuk ekstraksi informasi penting yang tersembunyi dari dataset yang
besar. Dengan adanya pengolahan data mining maka akan didapatkan suatu dataset berupa
pengetahuan di dalam kumpulan data–data yang banyak jumlahnya. Salah satu algoritma data mining
yang paling cocok untuk menentukan strategi penjualan selang hydraulic yaitu dengan menggunakan
algoritma apriori. PT. Cahaya Diesel merupakan perusahaan yang menjual berbagai macam selang
industri. Dengan begitu banyaknya data transaksi yang terjadi setiap harinya, PT. Cahaya Diesel
belum dikatakan tertata rapi dalam pengolahan data penjualannya. Dari penelitian menggunakan
Algoritma Apriori ditemukan hasil merek Selang hydroulic yang paling banyak terjual adalah merek
selang Aeroquip, Uni, Nexo Phoenix, dan Koman. Dengan Hasil Presentasi masing–masing merek
selang tersebut adalah Uni dengan support 66,66% dan confidancenya 72,72% Koman dengan support
66,66% dan nilai confidance 88,88%, Aeroquip dengan nilai support 50% dan nilai confidance 100%,
Nexophoniex dengan nilai support 50% dan nilai confidance 85,71%, dari presentasi nilai confidence,
maka merk selang Aeroquip dan Nexo phoniex merupakan merek selang hydroulic yang paling
banyak terjual.

Unduhan

 

REFERENSI

[1] A. Siregar, A. M., & Puspabhuana,
Data Mining. Surakarta: Kekata
Publisher, 2017.
[2] R. Yanto and R. Khoiriah,
“Implementasi Data Mining dengan
Metode Algoritma Apriori dalam
Menentukan Pola Pembelian Obat,”
Creat. Inf. Technol. J., Vol. 2, No. 2,
pp. 102–113, 2015.
[3] D. S. Purnia and A. I. Warnilah,
“Implementasi Data Mining pada
Penjualan Kacamata Menggunakan
Algoritma Apriori,” IJCIT (Indonesian
J. Comput. Inf. Technol., Vol. 2, No. 2,
pp. 31–39, 2017.
[4] Sugiyono, Metode Penelitian
Kuantitatif, Kualitatif dan R&D.
Bandung: CV Alfabeta, 2016.
[5] A. I. Husin and F. Mulyaningsih,
“Penerapan Metode Data Mining
Analisis Terhadap Data Penjualan
Pakaian dengan Algoritma Apriori,” in
SNIPTEK, 2015, pp. INF-45–INF-56.
[6] Han and Kamber, “Data Mining,” in
Data Mining, A. Puspabhuana and A.
M. Siregar, Eds. Surakarta: CV Kekata
Group, Kekata Publisher, 2017, p. 9.
[7] N. E. Putria, “Implementasi Data
Mining Penjualan Tiket Pesawat
Menggunakan Algoritma Apriori Pada
Terminal Tiket Batam Tour & Travel,”
Comput. Based Inf. Syst. J., Vol. 06,
No. 01, pp. 29–39, 2018.
[8] K. Tampubolon, H. Saragih, and B.
Reza, “Implementasi Data Mining
Algoritma Apriori Pada Sistem
Persediaan Alat-Alat Kesehatan,” Inf.
dan Teknol. Ilm., Vol. 1, No. 1, pp. 93–
106, 2013.