Penerapan Metode Waterfall Pada Sistem Informasi Wedding Organizer Lili Vicky Decoration

research
  • 18 Dec
  • 2020

Penerapan Metode Waterfall Pada Sistem Informasi Wedding Organizer Lili Vicky Decoration

Penelitian ini merancang suatu sistem pemesanan wedding organizer berbasis web yang digunakan untuk
menawarkan dan memberikan informasi dengan cepat dan mudah. Tujuan dari pembuatan sistem informasi
berbasis web wedding organizer adalah untuk memperkenalkan kepada masyarakat tentang profil dari
wedding organizer yaitu Lili Vicky Decoration sehingga cakupan pasar akan semakin luas, pembeli akan
lebih mudah mengakses web dan berbelanja tanpa terbatas ruang dan waktu. Metode pembuatan Penelitian
ini yaitu menggunanakan pengembangan perangkat lunak waterfall dan pemodelan UML yang
menggunakan bahasa pemprograman php dan databasenya memakai mysql. Teknik pengumpulan data
dengan observasi dan study pustaka ( Library Research ).sistem informasi wedding organizer yang baru
diharapkan membuat perusahaan mampu berkembang dengan baik dari sisi pemasaran.

Unduhan

 

REFERENSI

Hadibin, M. M. (2010). Sistem informasi perawatan

dan inventaris laboratoryum pada SMK Negeri

1 Rembangberbasis web.Speed-Sentra Penelitian

Engineering Dan Edukasi, 3(4), 1–9.

Informasi, F. T. (2013). Sistem Informasi Persewaan

Wedding Organizer.

Informasi, P. S. (2016). AkademikBerbasis

Web.Informatika, 1(1), 91–99.

Lubis, B. O. (2016). Sistem Informasi Penjualan

Voucher  Belanja Pada PT .Plaza Indonesia

Reality  Tbk . Jakarta. BagindaOloanLubis, (1).

Informasi, S., Karoseri, P., Cv, P., Prima, S., &Hayati,

N. U. R. (2016). Sistem informasi pemesanan

karoseri pada cv saka prima bekasi.

Ss, R. W., Pratiwi, H. S., Muhardi, H., Studi, P.,

Informatika, T., Tanjungpura, U., … Organizer,

B. W. (2017). Rancang Bangun Aplikasi

Wedding, 5(3), 3–7.

Miftah, F. (2016).Rancang Bangun Sistem Informasi

Administrasi. Jurnal Elkha, 7(1), 29–38.

perangkat Lunak. Bandung: Informatika, 50.