PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN PADA PEGADAIAN KALIMALANG BERBASIS WEB

research
  • 28 Aug
  • 2020

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN PADA PEGADAIAN KALIMALANG BERBASIS WEB

 

 

Choiruddin (12140369), PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN PADA PEGADAIAN KALIMALANG BERBASIS WEB

 

Gaji merupakan suatu kompensasi yang dibayarkan oleh perusahaan kepada pegawai sebagai balas jasa atas kinerjanya yang telah diberikan kepada perusahaan. Suatu Perusahaan sebaiknya mempunyai sistem penggajian yang baik dan jelas karena apabila Perusahaan tersebut tidak memiliki sistem penggajian yang baik akan menyebabkan terjadinya penyelewengan atau penyimpangan di dalam melaksanakan tanggung jawab masing-masing. Pegadaian Kalimalang Jakarta yang penyimpanan data karyawan masih berupa arsip sehingga dalam penghitungan gaji dan bonus membutuhkan waktu lama. Perancangan sistem informasi penggajian berbasis web merupakan solusi yang terbaik untuk memecahkan permasalahan-permasalahan yang ada pada Pegadaian Kalimalang Jakarta. Metodologi penelitian yang digunakan dalam perancangan aplikasi basis data berbasis web ini adalah metodologi analisis dengan wawancara, observasi, dan studi pustaka untuk mengumpulkan informasi kebutuhan pengguna, metode pengembangan dengan waterfall. Serta dengan sistem berbasis web dapat tercapai suatu kegiatan yang lebih efektif dan efisien dalam menunjang aktifitas pada perusahaan ini. Rancangan Sistem infomasi penggajian ini akan membantu perusahaan dalam mengambil keputusan serta perhitungan gaji secara akurat dan detail

 

DAFTAR PUSTAKA

 

 

Bmd, P. T., & Armaniah, H. (2018). Pengaruh Kompetensi dan Kompensasi Tehadap Kinerja Karyawan Staf, 18(2).

 

Computech, J., & Candrawati, P. (2013). Sistem informasi absensi karyawan pada pt harja gunatama lestari bandung, 7(2), 96–105.

 

Cv, D. I., Informatika, K., Maulana, L. S., Hasti, N., & Hastini, L. Y. (n.d.).

Vol.15 No. 1, 15(1), 95–110.

 

Hidayatun, N. (2016). PROBLEM SOLVING SISTEM PENGGAJIAN KARYAWAN, 1(2), 1–9.

 

Hidayatun, N., Herlawati, & Frieyadi. (2013). Vol . IX No . 2 September 2013 Pilar Nusa Mandiri Vol . IX No . 2 September 2013. Pilar Nusa Mandiri, IX(2), 131–140.

 

Mania, M., Eka, B., & Sukadi, P. (2016). Sistem Informasi Penggajian Karyawan Mitra Karya Prima Di Pembangkit Listrik Tenaga Uap 1 Pacitan, 2(1), 39– 43.

 

Pohan, N. (2016). Implementasi Barcode untuk Sistem Informasi Absensi pada PT . Coca Cola Distribution Indonesia Pekanbaru, 2(2), 87–102.

 

Purnama, B. E., & Iriani, S. (1979). Sistem Informasi Penggajian Pada CV . Blumbang Sejati Pacitan, 9330, 1–8.

 

Puspitasari, D. (2016). Sistem Informasi Perpustakaan Sekolah Berbasis Web.

Jurnal Pilar Nusa Mandiri, (2), 227–240. https://doi.org/ISSN 1978-1946

 

Septiani, N. A., Goni, A., & Sayfulloh, A. (2017). Perancangan Sistem Informasi Penggajian Karyawan Studi Kasus : pada PT . Uniteknindo Inti Sarana Jakarta, 5(2), 162–168.

 

Sundari, J. (2014). Knowledge Management System Berbasis Website Pada Instalasi Elemen Bakar Eksperimental Ptbn Serpong Tangerang Selatan. Jurnal Pilar Nusa Mandiri, X(1), 21–30.

 

Wibawa, J. C., & Julianto, F. (2016). Rancang Bangun Sistem Informasi Kepegawaian ( Studi Kasus : PT Dekatama Centra ), 2(33), 173–185.

 

Winarti, D. W. I., Informatika, J. T., Tinggi, S., Komputer, I., & Rahma, E. (n.d.). PENGEMBANGAN APLIKASI ABSENSI PEGAWAI BERBASIS WEB DAN ABSENSI SISWA BERBASIS SMS SMA NEGERI 1 IMOGIRI.

 

 

 

68

 

 

 

 

 

Unduhan

  • 12140396.pdf

    SKRIPSI

    •   diunduh 443x | Ukuran 306 KB

 

REFERENSI

DAFTAR PUSTAKA

 

 

Bmd, P. T., & Armaniah, H. (2018). Pengaruh Kompetensi dan Kompensasi Tehadap Kinerja Karyawan Staf, 18(2).

 

Computech, J., & Candrawati, P. (2013). Sistem informasi absensi karyawan pada pt harja gunatama lestari bandung, 7(2), 96–105.

 

Cv, D. I., Informatika, K., Maulana, L. S., Hasti, N., & Hastini, L. Y. (n.d.).

Vol.15 No. 1, 15(1), 95–110.

 

Hidayatun, N. (2016). PROBLEM SOLVING SISTEM PENGGAJIAN KARYAWAN, 1(2), 1–9.

 

Hidayatun, N., Herlawati, & Frieyadi. (2013). Vol . IX No . 2 September 2013 Pilar Nusa Mandiri Vol . IX No . 2 September 2013. Pilar Nusa Mandiri, IX(2), 131–140.

 

Mania, M., Eka, B., & Sukadi, P. (2016). Sistem Informasi Penggajian Karyawan Mitra Karya Prima Di Pembangkit Listrik Tenaga Uap 1 Pacitan, 2(1), 39– 43.

 

Pohan, N. (2016). Implementasi Barcode untuk Sistem Informasi Absensi pada PT . Coca Cola Distribution Indonesia Pekanbaru, 2(2), 87–102.

 

Purnama, B. E., & Iriani, S. (1979). Sistem Informasi Penggajian Pada CV . Blumbang Sejati Pacitan, 9330, 1–8.

 

Puspitasari, D. (2016). Sistem Informasi Perpustakaan Sekolah Berbasis Web.

Jurnal Pilar Nusa Mandiri, (2), 227–240. https://doi.org/ISSN 1978-1946

 

Septiani, N. A., Goni, A., & Sayfulloh, A. (2017). Perancangan Sistem Informasi Penggajian Karyawan Studi Kasus : pada PT . Uniteknindo Inti Sarana Jakarta, 5(2), 162–168.

 

Sundari, J. (2014). Knowledge Management System Berbasis Website Pada Instalasi Elemen Bakar Eksperimental Ptbn Serpong Tangerang Selatan. Jurnal Pilar Nusa Mandiri, X(1), 21–30.

 

Wibawa, J. C., & Julianto, F. (2016). Rancang Bangun Sistem Informasi Kepegawaian ( Studi Kasus : PT Dekatama Centra ), 2(33), 173–185.

 

Winarti, D. W. I., Informatika, J. T., Tinggi, S., Komputer, I., & Rahma, E. (n.d.). PENGEMBANGAN APLIKASI ABSENSI PEGAWAI BERBASIS WEB DAN ABSENSI SISWA BERBASIS SMS SMA NEGERI 1 IMOGIRI.

 

 

 

68