SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMBERIAN KARTU JAKARTA PINTAR MENGGUNAKAN METODE ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS

research
  • 27 Aug
  • 2020

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMBERIAN KARTU JAKARTA PINTAR MENGGUNAKAN METODE ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS

Setiap  warga  negara  berhak  mendapat  pendidikan.  Pemerintah  Provinsi  DKI

Jakarta mengemban tugas untuk melaksanakan pembangunan dibidang pendidikan yanmulti  karakteristik  bagi  seluruh  warga  khususnya  masyarakat  kurang mampu. Untuk mewujudkan program wajib belajar 12 tahun maka pemerintah provinsi DKI Jakarta akan menjamin seluruh warga usia sekolah untuk mendapatka pelayana pendidikan   minima sampa jenjang   pendidikan menengah dengan kebijakan pemberian dana biaya Bantuan Operasional Pendidikan (BOP) dan Bantuan Biaya Personal Pendidikan (BBPP) bagi peserta didik  dari  keluarga  tidamampu.  PemerintaDKI Jakarta membuat  program Kartu Jakarta Pintar (KJP) yaitu program strategis untuk memberikan akses bagi warga DKI Jakarta dari kalangan masyarakat tidak mampu untuk mengenyam pendidikan minimal sampai dengan tamat SMA/SMK dengan dibiayai penuh dari APBD Povinsi DKI Jakarta. Namun ada beberapa kendala yang dihadapi, yaitu seperti  pada  SDN  Kedaung  Kaliangke  14  Jakarta  masimenggunakacara manual sehingga proses penerimaan Kartu Jakarta Pintar (KJP) kurang objektif. Jadi tujuan penelitian ini adalah mengembangkan Sistem Pendukung Keputusan yang bertujuan untuk menentukan siswa yang berhak menerima Kartu Jakarta Pintar secara obyektif. Dalam penelitian ini metode yang digunakan adalah Analytical Hierarchy Process (AHP) untuk menentukan penerima Kartu Jakarta Pintar (KJP) dengan beberapa kriteria yang telah ditentukan seperti nilai raport, sikap kepribadian siswa, latar belakang keluarga dan data kuesioner. Adapun hasil penelitian ini sebagai berikut: rank-1 Siti (bobot 0,4691) rank-2 Kayla (bobot 0,2640) rank-3 Ilham (bobot 0,1542) rank-4 Afran (bobot 0,1128).

Unduhan

 

REFERENSI

Afriansyah, Anggi. 2017. Implementasi Program Kartu Jakarta Pintar di Provinsi

DKI Jakarta: Peluang dan Tantangan Dalam Pemenuhan Keadilan Sosial di Bidang Pendidikan. ISSN: 25-2-8537. Jakarta: Jurnal Kependudukahttp://ejurnal.kependudukan.lipi.go.id/index.php/jki/article/view/196 April 2019)

Firdaus, dan Fakhry Zamzam. 2018. Aplikasi Metodologi Penelitian. Yogyakarta:

Deepublish https://books.google.co.id/books?id=MQZaDwAAQBAJ&pg=PA98&dq= populasi+adalah&hl=id&sa=X&ved=0ahUKEwjd0aCm8frjAhXIb30KHb

Frieyadie 2017.   Penerapa Metode   AH Sebaga Pendukun Keputusan

Penetapan Beasiswa. ISSN: 2527-6514. Jakarta: Jurnal Pilar Nusa Mandirihttp://ejournal.nusamandiri.ac.id/index.php/pilar/article/view/146  (03 Juni

2019)

 

Narti. 2017. Pengambilan Keputusan Pemilihan Siswa Berprestasi Menggunakan

Metode AHP Dan Topsis. ISSN: 2528-2247. Jakarta: Jurnal Informatikhttp://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/ji/article/view/2069

Nofriansyah,  Dicky.,  dan  Defit.  2017.  Multi  Criteria  Decision  Making  Padhttps://books.google.co.id/books?hl=id&lr=&id=e11HDwAAQBAJ&oi=f

nd&pg=PA33&dq=nofriansyah+2017+multi+criteria+decision&ots=TVA onmOeir&sig=g- CP60RbQa5xlkXVZ6gqUCck4U4&redir_esc=y#v=onepage&q=nofriansy ah%202017%20multi%20criteria%20decision&f=false (20 Mei 2019)