Caryanto (11150652), “Sistem Pendukung Keputusan Penilaian Kinerja Karyawan Untuk Promosi Kenaikan Jabatan PT. Kingsland International
Sumber Daya Manusia (SDM) sebuah aset yang sangat berharga menentukan maju atau tidaknya sebuah perusahaan jika dilihat dari asetnya. Dalam perusahaan karyawan merupakan aset, sumber daya manusia yang harus dijaga dengan baik. Untuk menjaga sumber daya manusia maka dibutuhkan penilaian kerja promosi jabatan PT. Kingsland Internasional merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang pengelolaan gedung bertingkat dan developer pengembang properti PT. Kingsland Internasional melakukan proses kenaikan jabatan masih bersifat subyektif dan hanya berdasarkan faktor tertentu saja, tidak adanya proses penilaian kinerja yang dilakukan, tidak sesuai dengan kenyataan Untuk menentukan bobot nilai karyawan, dengan metode Profile Matching dalam menentukan kualitas karyawan yaitu dengan membandingkan antara kompetensi individu kedalam kompetensi kenaikan jabatan sehingga dapat diketahui perbedaan kompetensinya ( disebut dengan gap ), semakin kecil GAP maka dihasilkan bobot nilainya semakin besar, yang berarti memiliki peluang lebih besar untuk karyawan menempati posisi tersebut.
Agustina, N. (2018). Penentuan Promosi Jabatan Karyawan Pada PT Ekspres Transportasi Antarbenua (PREMIAIR) Jakarta. INFORMATION SYSTEM FOR EDUCATORS AND PROFESSIONALS, 115-124.
Angeline, M., & Astuti, F. (2018). SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN KARYAWAN TERBAIK MENGGUNAKAN METODE
PROFILE MATCHING. Jurnal Ilmiah Smart, 45-51.
Deny Adhar, (2014). Sistem Pendukung Keputusan Pengangkatan Jabatan Karyawan Pada PT. Ayn Dengan Metode Profile Matching, Jatisi, Vol. 1 No. 1 September 2014.
Hakim, Z., Sudiarjo, A., & Efrida, R. (2017). Rancangan Sistem Penunjang Keputusan Pengangkatan Karyawan Tetap Dengan Metode Profile Matching di PT. Lotte Packaging. JURNAL SISFOTEK GLOBAL, 13-19.
Handayani, R. I. (2017). SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN KARYAWAN BERPRESTASI DENGAN METODE PROFILE MATCHING PADA PT. SARANA INTI PERSADA (SIP). Jurnal Pilar
Nusa Mandiri, 28-34.
Ismail, N. (2014). Manajemen Perubahan: Teori dan Aplikasi pada Organisasi.
Bogor: Ghalia Indonesia.
James A. O’Brien & George M. Marakas (2014). Sistem Informasi Manajemen.
Jakarta: Salemba Empat.
Kristiana, T. (2015). PENERAPAN PROFILE MATCHING UNTUK PENILAIAN KINERJA PEGAWAI NEGERI SIPIL (PNS). Jurnal Pilar
Nusa Mandiri, 161-170.
Mardi. (2014). Sistem Informasi Akutansi. Bogor: Ghalia Indonesia.
Pratama, I. (2014). Sistem Informasi dan Implementasinya. Bandung: Informatika Bandung.
Purwanto, H. (2017). PENERAPAN METODE PROFILE MATCHING DALAM SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENILAIAN KINERJA
46
47
KALIMALANG. Jurnal Techno Nusa Mandiri, 15-20.
Sudrajat, B. (2018). Pemilihan Pegawai Berprestasi dengan Menggunakan Metode Profile Matching. Jurnal & Penelitian Teknik Informatika, 202-210.
Suhartanto, A., Kusrini, & Henderi. (2016). Penerapan Metode Profile Matching Dalam Penilaian Kinerja Guru Untuk Kompetensi Pedagogik. Jurnal Bianglala Informatika, 29-35.
Suprapto, F. (2018). Rekayasa Perangkat Lunak. Jakarta: Lentera Ilmu Cendekia. Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan
Kuantitatif,Kualitatif dan R&D). Bandung: CV. Alfabeta.
Susilo, A. A. (2017). Penerapan Metode Profile Matching pada Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Ketua Program Studi (STUDI Kasus: Program Studi Teknik Informatika STMIK Musi Rawas). JUITA, 87-93.
Sutrisno, E. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia. Cetak Ke Enam. Jakarta: Prananda Media Group.