PERANCANGAN APLIKASI PEMBELAJARAN TAJWID BERBASIS ANDROID

research
  • 26 Aug
  • 2020

PERANCANGAN APLIKASI PEMBELAJARAN TAJWID BERBASIS ANDROID

ABSTRAK


Imam Thaufiq (12170049), PERANCANGAN APLIKASI PEMBELAJARAN

TAJWID BERBASIS ANDROID

Ilmu tajwid adalah ilmu yang sangat dibutuhkan bagi umat islam dalam melakukan

pembelajaran membaca Al-Qur’an dengan baik dan benar.Sebagian umat muslim

terutama anank-anak dan remaja mengalami kesulitan dalam menghafal berbagai

macam jenis ilmu tajwid dan menerapkannya saat dihadapkan dengan bacaan AL-

Qur’an, atau sebagian besar hanya sedikit mengetahui dan jarang menerapkannya saat

membaca Al-Qur’an. Ilmu tajwid sangat penting bagi anak-anak dan remaja sebagai

dasar mereka untuk kedepannya supaya baik dan benar dalam membaca Al-Qur’an.

Perkembangan teknologi saat ini sangat berkembang pesat terutama pada teknologi

perangkat mobile yang saat ini telah menggunakan sistem operasi berbasis android.

Oleh karena itu sangat memungkinkan dibuatnya aplikasi pembelajaran tajwid

berbasis android. Aplikasi pembelajaran ilmu tajwid berbasis android memuat materi

ilmu tajwid dan disertai contoh bacaannya. Aplikasi tajwid ini memungkinkan

pengguna melihat contoh bacaan tajwid sehingga dapat mempermudah bagi umat

islam baik anak-anak, remaja maupun orang tua yang mempunyai keterbatasan waktu

untuk belajar dengan mudah dan dapat digunakan kapan saja, dikarenkan teknologi

mobile yang sudah banyak digunakan.



ABSTRACT


Imam Thaufiq (12170049), APPLICATION OF ANDROID BASED

APPLICATION OF TAJWID

Tajwid is a science that is needed for Muslims in learning to read the Qur'an properly

and correctly. Some Muslims, especially children and adolescents, have difficulty

memorizing various kinds of recitation and applying it when faced with AL-readings.

The Qur'an, or most of them only know little and rarely apply it when reading the

Qur'an. Tajweed is very important for children and adolescents as their basis for the

future so that they are good and right in reading the Qur'an. Technology development

is currently very rapidly developing, especially in the technology of mobile devices

that currently use Android-based operating systems. Therefore, it is very possible to

make Android-based Tajweed learning applications. Android-based Tajweed science

learning application contains recitation material and accompanied by examples of

reading it. This Tajwid application allows users to see examples of Tajweed readings

so as to make it easier for Muslims both children, adolescents and parents who have

limited time to learn easily and can be used at any time, due to mobile technology that

has been widely used.

Unduhan

 

REFERENSI

DAFTAR PUSTAKA


Anwar, Sariyun Naja, Isworo Nugroho, and Dan Endang Lestariningsih. 2015.

“Perancangan Dan Implementasi Aplikasi Mobile Semarang Guidance Pada

Android.” Jurnal Teknologi Informasi DINAMIK 20 (201): 148–58.

Fridayanthie, Eka W, and Jimmy Charter. 2016. “Rancang Bangun Sistem

Informasi Simpan Pinjam Karyawan Menggunakan Metode Object Oriented

Programming (Studi Kasus: Pt. Arta Buana Sakti Tangerang).” Techno Nusa

Mandiri XIII (2): 63–71.

Hendri. 2014. “Perancangan Aplikasi Penjawab Otomatis Via Sms Berbasis

Android” 9 (3): 270–76.

Isa, Indra Griha Tofik, and George Pri Hartawan. 2017. “Perancangan Aplikasi

Koperasi Simpan Pinjam Berbasis Web (Studi Kasus Koperasi Mitra Setia).”

Jurnal Ilmiah Ilmu Ekonomi 5: 139–51.

Isna, Mildayanti, I Ketut Resika Arthana, and I Gede Mahendra Darmawiguna.

2016. “Pengembangan Game Edukasi “Tajwid Al Qur’an” Berbasis

Android” 5: 1–169.

Iswandy, Eka. 2015. “Sistem Penunjang Keputusan Untuk Menentukan

Penerimaan Dana Santunan Sosial Anak Nagari Dan Penyalurannya Bagi

Mahasiswa Dan Pelajar Kurang Mampu Di Kenagarian Barung – Barung

Balantai Timur.” Teknoif 3 (2): 70–79.

Kadir, Abdul. 2015. Pemrograman Aplikasi Android. Bandung: Informatika.

Kadir, Abdul. 2013, From Zeroto a Pro Pemrograman Aplikasi Android.

Yogyakarta: Andi.

Lengkong, Hendra Nugraha, Alicia A.E. Sinsuw, and Arie S.M Lumenta. 2015.

“Perancangan Penunjuk Rute Pada Kendaraan Pribadi Menggunakan

Aplikasi Mobile GIS Berbasis Android Yang Terintegrasi Pada Google

Maps.” E-Journal Teknik Elektro Dan Komputer 2015 (2015): 18–25.

Maarif, Vadlya, Hidayat Muhammad Nur, Wati Rahayu, Sistem Informasi,

Manajemen Informatika, and Teknik Informatika. 2018. “Aplikasi

Pembelajaran Ilmu Tajwid Berbasis Android” 6 (1): 91–100.

Sasmito, Ginanjar Wiro. 2017. “Penerapan Metode Waterfall Pada Desain Sistem

Informasi Geografis Industri Kabupaten Tegal” 2 (1): 6–12.

Sudiarjo, Aso, Arni Retno Mariana, and Wahyu Nurhidayat. 2015. “Aplikasi

Pembelajaran Ilmu Tajwid , Waqaf Dan Makharijul Huruf Berbasis

Android.” Sisfotek Global 5 (2): 54–60.

47


Sugiyarti, Nurma. 2016. “Perancangan Aplikasi Perangkat Ajar Ilmu Tajwid

Dasar Berbasis Multimedia Untuk.” Jurnal Teknik Informatika Stmik Antar

Bangsa Ii (1): 46–50.

Supardi, Yuniar. 2017. Koleksi Program Tugas Akhir dan Skripsi dengan

Android. Jakarta: PT. Gramedia.

Yudhanto, Yudha dan Ardhi Wijayanto. Mudah Membuat dan Berbisnis Aplikasi

Android dengan Android Studio. 2017. Jakarta: PT Elex Media

Komputindo